Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2023

LULUS POLITEKNIK PENERBANGAN APAKAH LANGSUNG KERJA ?

Assalamualaikum sobat, bagaimana kabarnya hari ini ? Semoga sobat semua selalu dalam keadaan sehat selalu, dalam keadaan bahagia selalu. Sobat, Mungkin dari sobatku semua ada yang bertanya, Sebenarnya setelah lulus dari Politeknik Penerbangan, apakah langsung diterima di tempat kerja ? Sebenarnya lulusan Poltekbang, benar benar prospek gak sih ? Mungkin untuk membantu menjawab pertanyaan dan uneg uneg sobat, saya akan sharing mengenai pengalaman saya setelah lulus dari Salah satu Politeknik Penerbangan di Indonesia. Semoga pengalaman saya bisa membantu menjawab pertanyaan di atas. Apa itu Politeknik Penerbangan Sobat, Politeknik Penerbangan merupakan perguruan tinggi kedinasan yang bernaung di bawah Kementerian Perhubungan Republik Indonesia yang menyelenggarakan pendidikan berbasis vokasi dan akademik teknik dalam bidang teknik dan keselamatan penerbangan. Di Indonesia, terdapat 6 Politeknik Penerbangan di bawah naungan Kementerian Perhubungan yaitu Poltekbang Jayapura, Poltekbang S

BURUNG KERTAS, BAHAGIAMU BAHAGIAKU

02 Desember 2017, Pesawat kami landing di Bandar Udara Sultan Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan di Balikpapan. Saya bersama 15 orang lainnya, menginjakkan langkah pertama di garbarata Bandara ini. 15 Orang itu, namanya : Etie, Tyas, Phian, Ikrar, Fajar, Ali, Bima, Todung, Dika, Mei, Dona, Rijak, Ghani, Danty dan Ficka. Tempat baru, Balikpapan ku pilih memang, karena usulan Ibuk, “Kalo suruh milih, awalnya Pilih Surabaya ya, kalo gak ada, pilih Balikpapan, setelah itu sak karepmu mau pilih kemana.” Pilihan orang tua memang luar biasa, hingga ku disini, dipertemukan dengan kawan kawan yang luar biasa. Melalui proses, bareng bareng menjalani kedewasaan. Suka duka, susah seneng, dijalani semuanya. Sampai akhirnya hamper semua dari kami mulai bertemu dengan pendamping hidup masing masing. Setiap individu, pastinya menjadi tokoh utama kisahnya kan, kujalani, kutulis, dalam goresan jemari kisah ini. Hingga dipertemukan ku dengan seorang yang akhirnya kutulis sebagai, “Kejora”, ya Kejora, sang b